INOVASI
Indeks Artikel
Halaman 4 dari 4
Dalam rangka meningkatkan Pelayanan dan Memudahkan Para Pihak dalam Hal Sisa Panjar Perkara,pada tanggal 27 April 2022 Pengadilan Negeri Prabumulih bekerjasama dengan Bank BSI Prabumulih hadir dengan Inovasi Si-SAPA yaitu Pengembalian Sisa Panjar Perkara akan Langsung di Transfer Ke Rekening Para Pihak Berpekara.